Google Gendeng
Setelah menjelma jadi First Search Engine, dengan market share di atas 50% (sumber: google.com), mengalahkan pendahulunya (Yahoo), Google kemudian menjadi semakin gila.
Proses searchnya yang masih revolusioner itu, disambung dengan obral space, menggegerkan dunia Free mail service dengan 1 GB-nya. Mbuh gimana dia nyimpen data sekian banyak orang, dengan space segitu banyaknya. Sampe banyak yang merasa gemes dengan layanan ini, misalnya para anggota milis gajah, yang sengaja menghabiskan space si GMail. Lha ini cuma yang di Indonesia, gimana dengan pengguna yang di luar sana, yang mungkin saja lebih gendeng menghabiskan jatah space GMailnya.
Lalu satu persatu layanan revolusioner mulai bermunculan. Lihat daftarnya di sini: Google Code dan Google Labs.
Selain itu, banyak juga layanan yang tidak muncul ke permukaan, yang biasanya termasuk golongan layanan gendeng. Misalnya Google MentalPlex ini.
Lebih lengkapnya: Wiki List of Google Services and Tools
Fiuhh... gendeng...
Ada 9 komentar
Walaupun begitu kebanyakan masih BETA. :D
Kapan kapan bisa dicabut.
Balas Komentar Iniwekekek google mail yo iso ceting eh chating juga.
sesuk nek wis emoticons nya kaya yahoo messenger, makin kalah si yahoo iku.. wekekekek
Balas Komentar Ini#venus: Walaupun begitu kebanyakan masih BETA --- yo, cuman iku kekurangane... mungkin ngenteni space entek, utowo kabeh pengguna internet wes addicted sama Google, trus dibuat berbayar... wah, kalo itu sih konspirasi tingkat tinggi, iso kocar-kacir kih.
Semoga aja jangan ^:)^ (kan para programmer baek hatinya) :D
Balas Komentar Inihmmm.. GOOgle terus maju..
maju terus kali ya...
yang paling salut, google terus aja membuat terobosan2 baru, walaupun masih banyak yang masih Beta..
Balas Komentar IniNah yang edan iku yang bikin cepet kaya :D
"Google Inc. revenue and net income rose in the first quarter, ended March 31, 2006, thanks to continued increases in the usage of its search engine services and in its online advertising sales, the Mountain View, California company announced Thursday. Revenue came in at US$2.25 billion, a 79 percent increase compared with 2005's first quarter." ... hebat naik 79% pada kwartal pertama. Kira2 bisa ga ya bikin Bill Gates ketar-ketir
http://www.itworld.com/Tech/5050/060421googlerevenue/
Balas Komentar IniGmail? semua mailbox user di kompresi jadi satu / di masukin database. Mungkin kan?? Lagian berapa banyak sih pengguna Gmail? Terus, prosentase semua orang untuk menggunakan space nya sampai 2Gb berapa banyak? Dan berapa lama?
Untuk google, emang pegawainya diberikan waktu sendiri untuk berkreasi (20% dari jam kerjanya, lali URL e) jadi inovasinya terus2 an.
Yahoo sebenernya juga lumayan edan, tuh flickr, del.icio.us, digg kan punya Yahoo.
#venus ...internet wes addicted sama Google, trus dibuat berbayar...
-- kayanya hampir ngga mungkin, ini bisa mematikan popularitas google, lagian teknologi Gmail berbasis open-source (python); jadi "Bolehkah berbayar??"
# rita: Kira2 bisa ga ya bikin Bill Gates ketar-ketir
Balas Komentar Ini-- bill gates sih tenang2 saja, masih ada 150jt orang indonesia ketergantungan ama MS Word & Windows XP
#ndoweh: Untuk google, emang pegawainya diberikan waktu sendiri untuk berkreasi (20% dari jam kerjanya, lali URL e) --- iyo, aku tau moco iku. ndek nggone kene lak yo podo, malah lebih dari 20%, tapi lek iku njupuk dewe-dewe jatahe ;))
Balas Komentar Iniany updates coming ?
Balas Komentar Ininow I'll stay tuned..
Balas Komentar Ini